Web Analytics

Ikan Nila Asam Pedas

Dipos pada April 10, 2022

Ikan Nila Asam Pedas

Anda sedang mencari inspirasi resep Ikan Nila Asam Pedas yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Ikan Nila Asam Pedas yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Ikan Nila Asam Pedas, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Ikan Nila Asam Pedas enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Ikan Nila Asam Pedas adalah 2-4 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Ikan Nila Asam Pedas diperkirakan sekitar 45 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Ikan Nila Asam Pedas sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Ikan Nila Asam Pedas memakai 24 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Salah satu menu andalan datuk chandra sejak beliau sakit ❀

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Ikan Nila Asam Pedas:

  1. 800 gram ikan nila, fillet bagian dagingnya
  2. 1/4 buah nanas, potong kecil-kecil
  3. 1 buah tomat kecil, potong kecil-kecil
  4. 1 buah wortel, potong sebesar korek api
  5. 1 batang daun bawang, potong menyerong
  6. 1/2 siung bawang bombay, potong memanjang
  7. 1 sendok makan saus sambal
  8. 1 sendok makan saus tiram
  9. 1/2 sendok teh garam
  10. 1/2 sendok teh gula
  11. 1 sendok makan tepung maizena, larutkan dengan air
  12. 100 gram tepung terigu
  13. 100 gram air
  14. Bahan-bahan yang dihaluskan :
  15. 6 batang cabai merah keriting
  16. 4 batang cabai rawit merah
  17. 1 batang cabai merah besar
  18. 4 siung bawang merah
  19. 3 siung bawang putih
  20. 1 cm kunyit
  21. 1 cm jahe
  22. 1 cm kencur
  23. 2 butir kemiri
  24. 1/2 sendok teh terasi

Langkah-langkah untuk membuat Ikan Nila Asam Pedas

1
Goreng kepala dan badan ikan sampai kuning keemasan. Balurkan daging ikan yang telah difillet ke tepung terigu, tambahkan garam sedikit. Kemudian goreng sampai kuning keemasan.
2
Tumis bumbu yang telah dihaluskan dan bawang bombay sampai mengeluarkan aroma wangi.
3
Masukkan wortel. Tutup dengan tutup panci sampai wortel setengah matang.
4
Kemudian masukkan tomat, nanas dan daun bawang. Tambahkan air.
5
Biarkan hingga mendidih, tambahkan saus sambal dan saus tiram. Tunggu sampai matang.
6
Tambahkan larutan tepung maizena. Aduk hingga kekentalannya dirasa pas. Terakhir koreksi rasa dengan menambahkan garam dan gula.
7
Ikan nila asam pedas siap disajikan^^

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sup Ikan Nila

Sup Ikan Nila

40 menit
Pesmol Rawit Nila

Pesmol Rawit Nila

Resep ini terinspirasi dari nila hasil mancing yang bingung mau diolah menjadi masakan apa. Alhasil, karena kami suka banget makanan pedas dan manis gurih, timbullah kreasi masakan unik Pesmol Rawit Nila

6 porsi
50 menit
Nila Asam Manis

Nila Asam Manis

Kemaren suami ingin ngajak makan diluar katanya mau makan Nila Asam Manis. Namanya emak2 ya kalo masalah pengeluaran pasti hitungan detail bgt. Kalo makan cuma berdua sih gak terlalu mahal ini mah ditambah 2 ponakan dan 2 anak..hmm...πŸ€” Akhirnya punya inisiatif mending buatin sendiri lebih irit pastinya. Cek lagi cookmark eh ternyata dapatlah resep mbk Hanna Faristi dengan sedikit modifikasi. Kata suaminya lebih enak dibanding di warung makan seafood..πŸ‘πŸ˜

Arsik Ikan Nila Sederhana

Arsik Ikan Nila Sederhana

Suamiku lg pengen masakan arsik khas Sumatera Utara, wah ini masakan arsik pertama saya, deg deg juga... Alhamdulillah berhasil arsik ikan nila sederhana

2 porsi
30 menit
Nila Bumbu Abang

Nila Bumbu Abang

Ceritanya saya baru pindahan ke kab.Lamongan jd belum tau tempat belanja2 untuk masak,,lhaaa kebetulan sore2 ada bapak2 lewat jualan ikan nila n mujaer trus berhenti depan rumah buat nawarin itu ikan murah banget moms 7 ribu dapat 14 ekor ikan nila ukuran kecil, untuk menu hari ini saya kok pengen masak ini ikan dibumbu merah ala2 bumbu rujak itu,,nah dalam bahasa jawa merah itu abang jadilah ini masakan saya kasih judul Nila Bumbu Abang, silahkan yg mau coba ini resepnya semoga syukaaa

Nila Fillet Pedas Manis

Nila Fillet Pedas Manis

Ke pasar langsung tertarik sama nila fillet akhirnya kebeli deh πŸ˜‚

Nila Panggang Saos Tiram

Nila Panggang Saos Tiram

Dianterin Nila 5 ekor sm temen..Bingung mau dimasak ap, buka2 cookpad . Finally 3 ekor dimasak pesmol ala cookpad, sisain dua buat dibakar bumbu suka2 πŸ˜…

Ikan Woku Belanga

Ikan Woku Belanga

Ikan Woku Belanga ini(aku ikan Nila)merupakan masakan ikan khas Manado yang menggunakan racikan aneka bumbu dan rempah yang pasti akan menjadikan hidangan lebih istimewa. Sebetulnya tidak perlu ribet,tinggal mencampurkan semua bahan dan bumbu dalam satu wadah, atau belanga, untuk kemudian dimasak hingga matang dan siap tersaji. Namun berhubung di rumah semua suka ikannya di goreng dulu ya ikannya aku goreng dulu..😊😘,bumbunya enak banget kata suami dan anak2.😊😘😘😁 #THRTehmin_WokuBelanga #Pekan_Inspirasi #PesonaKulinerIndonesia Sc: Martian Prasetyani #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #RecookOfTheWeek

Nila Bakar (basic)

Nila Bakar (basic)

Ini adalah resep dasar untuk ikan bakar. Ada beberapa tips yg saya tau. Bisa diaplikasikan ke ikan apa pun. Di sini saya gunakan ikan nila. Semoga bermanfaat. *kalau ada yg kurang tepat, silahkan dikoreksi 😊😊😊

1 porsi
30 menit
Ikan Nila Masak Saos

Ikan Nila Masak Saos

4 porsi
45 menit
Nila goreng cabe hijau

Nila goreng cabe hijau

ini menu ikan favourite suami saya 😁

4 porsi
30 menit
Ikan Kuah Kuning Kental tanpa Santan

Ikan Kuah Kuning Kental tanpa Santan

Pengen makan ikan tapi bosan kalo digoreng atau dibakar?? Yuk cobain bikin ikan kuah kuning yg simpel dan gak ribet...

3 porsi
45 menit
Nila goreng bumbu ketumbar

Nila goreng bumbu ketumbar

Dikasi ikan nila kecil" sama uwak . Digoreng sedap nd gurih rasanya πŸ‘Œ

5 porsi
30 menit
Ikan Nila Telur Asin

Ikan Nila Telur Asin

Walaupun kelihatannya kurang menarik , tapi rasa boleh diadu :D Selamat mencoba sista :D

2 orang
30 menit
Goreng ikan nila saustiram

Goreng ikan nila saustiram

waktu itu ada mamanya teman buatin sambal..ternyata enak jadi pengen cobak buat deh

untuk 1 piring
ikan NILA SAMBAL

ikan NILA SAMBAL

untuk keluargaku tercinta dan tersayang 😊😊😊

30 menit
Singgang Ikan niLa (khas situjuah-Minang)

Singgang Ikan niLa (khas situjuah-Minang)

Ini hampir sama kaya asam padeh,cuma bedanya d masak pakai daun pisang... Kebetulan ibu kesini,jadi masak yg alaΒ² kampung halaman