Web Analytics

Gulai Ikan Nila Kacang Panjang

Dipos pada March 10, 2022

Gulai Ikan Nila Kacang Panjang

Anda sedang mencari inspirasi resep Gulai Ikan Nila Kacang Panjang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Gulai Ikan Nila Kacang Panjang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Gulai Ikan Nila Kacang Panjang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Gulai Ikan Nila Kacang Panjang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Gulai Ikan Nila Kacang Panjang adalah 4 Porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gulai Ikan Nila Kacang Panjang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gulai Ikan Nila Kacang Panjang memakai 16 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Mulai bosan dengan ikan yg hampir selalu digoreng, akhirnya iseng coba resep nenek.. Enak dans seger, ada rasa pedes, gurih, asem.. Soo yummy...

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Ikan Nila Kacang Panjang:

  1. 4 ekor Ikan nila yang sedang , bersihkan
  2. Kacang panjang, potong sepanjang jari telunjuk
  3. 10 butir Bawang merah
  4. 1 siung bawang putih
  5. 2 ruas jari jahe
  6. 2 ruas jari kunyit
  7. 2 ruas jari lengkuas
  8. 10 biji cabe merah, atau sesuai selera
  9. 4 butir asam kandis
  10. 1 lembar daun kunyit
  11. 3 lembar daun salam
  12. 3 lembar daun jeruk
  13. 2 batang sereh, geprek
  14. 1.5 liter santan kelapa dari 1 butir kelapa tua
  15. 1 sdt garam, sesuai selera
  16. jika diperlukan Penyedap

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Ikan Nila Kacang Panjang

1
Haluskan bawang merah, bawang putih, jahe, kunyit, lengkuas, cabe merah.
2
Campurkan bumbu halus tadi dengan santan kelapa, masukan daun salam, jeruk, kunyit, sereh, aduk diatas api sedang, jangan sampai pecah santan, aduk sampai mendidih.
3
Masukan ikan nila, aduk pelan jangan sampai daging ikan pecah atau rusak karena diaduk, tambahkan asam kandis.
4
Jika dirasa ikan sudah setengah matang, masukan kacang panjang, aduk perlahan, tambahkan garam dan penyedap bila perlu.
5
Aduk aduk perlahan sampai semuanya matang, cek rasa..

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Pepes Nila

Pepes Nila

Menghindari masakan yang di goreng,jadilah pepes ini.. Lebih nikmat ditambahkan belimbing sayur,tp.kali ini tidak.karena kebetulan pohon nya belum berbuah,masih berbunga..

Masam jaing Nila (khas Gayo Aceh)

Masam jaing Nila (khas Gayo Aceh)

Menu ini sangat cocok disajikan pas cuaca dingin perpaduan cita rasa pedas dan asam menjadikan kita s makin berselera makan...๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚

Mpasi 9 bulan Sup Ikan Nila & Tomat

Mpasi 9 bulan Sup Ikan Nila & Tomat

This is the modified version of Nani Bunda Rafardhanโ€™s recipe that I recooked earlier. Rasa sup nya sangat segar!

3 porsi
29. Botok Ikan Nila

29. Botok Ikan Nila

#BikinRamadanBerkesan Duhhh setoran mepet. Hihi masih berbotok ria... Habis enak, seger, ada aroma2 daun pisang. Syukaaa

2 porsi
Ikan Nila Bakar

Ikan Nila Bakar

Menggugah selera makan , ditambah rebusan bayam sambel kecap . Yummy ๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹

3 porsi
30 menit
Asam Jawa untuk nila

Asam Jawa untuk nila

Ceritanya mau bikin asam pedas ikan nila ala masakan Padang tapi pengen nyobain keluar dari standart bumbu wajibnya. Pengen yang sesuai lidah orang jawa, pakai asam jawa dan gula jawa, Alhasil... Alhamdulillah rasanya passs banget di lidahku sebagai orang jawa yang suka pedas manis hahaha. Oke lets check this out !!!

5 porsi
30 menit
Ikan nila bakar

Ikan nila bakar

Salah 1 makanan favorite keluarga saya. Kalo udah ada menu 1 ini pada anteng sama piring masing". Yuk bund di coba rssep ikan bakarnya. Ikan bisa di ganti sesuka hati ya bund

Pais Lauk/Pepes Ikan Nila

Pais Lauk/Pepes Ikan Nila

Dalam bahasa Sunda, pepes disebut dengan pais, yaitu cara untuk mengolah bahan makanan (biasanya untuk ikan) yang menggunakan daun pisang untuk membungkus ikan beserta bumbunya. Pepes biasanya diolah dengan daging ayam, ikan, usus, tahu, jamur, bahkan ikan asin. Kebetulan nih cookpad lagi adain #Pekan_Sunda, pas banget kan kalo masak pepes ikan. Karena di belakang rumah ada kolam ikan, tadi pagi saya minta tolong ke bapak untuk ambil ikan nila. Lumayan lho besar-besar ikannya, cocok bgt buat dimasak jadi pepes. Udah kebayang deh daging ikannya bakal pulen bgt, ditambah aroma rempah-rempah yg melimpah bikin pepes makin harum semiliwir. Harumnyaa ga tahan, bikin laper mata dan laper perut juga hihihi. Pokonya ini ngeunah pisan, juara lah #berburucelemekemas #resolusi2019 #Pekan_Sunda #cookpadcommunity_bandung

6 buah
Nila Goreng + Sambal

Nila Goreng + Sambal

Tinggal di wilayah yang jauh dari warung makan sesuai selera lidah, bikin saya mulai antusias bereksperimen di dapur. Ketemu Bojo yang hobinya makan dan doyan pedas, emang udah paling cocok sama resep kali ini. Pada akhirnya, masakan rumah memang selalu di hati.๐Ÿ˜‚

dua porsi
20 menit
Ikan nila kuah kuning tanpa santan

Ikan nila kuah kuning tanpa santan

Cocok di santap selagi hangat ๐Ÿ˜‹ #5resepterbaruku

Nila oseng sambal

Nila oseng sambal

Recook and follow, semoga bermanfaat๐Ÿ™

Gulai ikan nila asap vla daun kemangi segar

Gulai ikan nila asap vla daun kemangi segar

Hujan hujan , suami pengen dimasakin yang fresh...rasanya ga kalah sama masakan resto #5resepterbaruku

3 porsi
30 menit
Ikan nila bumbu pesmol

Ikan nila bumbu pesmol

Menu ikan hampir selalu ada..soalnya ikan menu favorite nya cucu saya..

Ikan nila pamarrasan

Ikan nila pamarrasan

Masakan khas toraja

2 porsi
+-30menit