Web Analytics

Steam ikan nila

Dipos pada October 21, 2021

Steam ikan nila

Anda sedang mencari inspirasi resep Steam ikan nila yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Steam ikan nila yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Steam ikan nila, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Steam ikan nila enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Steam ikan nila diperkirakan sekitar 1jam kurleb.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Steam ikan nila sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Steam ikan nila memakai 17 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Suami suka ikan dan bosan goreng2 trs coba steam sambil belajar masak buka cookpad eh ketemu resep dr sini dan dicoba enak bgt hasilnya

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Steam ikan nila:

  1. 2 ekor ikan nila
  2. secukupnya Air jeruk lemon
  3. Secukupnya garam
  4. 1 Batang serei
  5. 1 ruas jahe
  6. 2 batang Daun bawang
  7. 3 siung bawang merah
  8. 6 siung bawang putih sebagian di iris sebagian di rajang
  9. 1/2 bulat bawang bombay
  10. Tomat
  11. 1 sendok kecap asin
  12. 1 sendok saus tiram
  13. 2 sendok kecap ikan
  14. 2 sendok minyak wijen (1 sendok buat pelumas mangkuk 1 sendok buat campuran bumbu siram)
  15. 3 sendok minyak goreng buat menumis
  16. Sedikit gula pasir
  17. Sedikit air

Langkah-langkah untuk membuat Steam ikan nila

1
Cuci ikan nila yg sudah di belah perut nya sampai bersih tambahkan air lemon dan garam, simpan di kulkas 10 menit lalu bilas dgn air
2
Iris tipis jahe, bawang merah, bawang putih sebagian, serai, bawang daun, dan tomat
3
Siapkan piring anti panas, lumuri dengan minyak wijen dan sebagian bumbu iris, lalu masukan ikan yg sdh di marinasi setelah itu tambahkan kembali bumbu iris di bagian atas nya jangan lupa isi perut ikan dengan bumbu iris biar menyerap
4
Panaskan panci kukus, setelah panas masukan ikan dan kukus 30mnit,
5
Sambil nunggu ikan kita buat dl minyak bawang nya, panaskan minyak goreng tumis bawang putih yg sudah di rajang, sampai kuning jgn gosong lalu simpan ke mangkuk
6
Setelah itu buat bumbu siram nya campurkan minyak wijen, kecap asin, kecap ikan, dan sedikit gula dan air, lalu masak sampai mendidih
Steam ikan nila - Step 6
7
Setelah ikan matang angkat lalu tuang bawang goreng beserta minyaknya dan siram pakai bumbu siram lalu di kukus lagi 5mnit
8
Siap disajikan
Steam ikan nila - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Pepes Ikan Patin dan Nila Simple (khas banjar)

Pepes Ikan Patin dan Nila Simple (khas banjar)

Ini pepesnya simple,ngak ribet,ngak perlu pakai banyak daun dan dibungkus satu2😊(kalau aslinya khan pakai daun dibungkus satu2),ini tetap pakai daun juga tp semua dimasak sekalian,rasanya sama aja dengan pepes ikan yg dibungkus satu2..sangat menginspirasi. Source: Lina Kurnia Wati https://cookpad.com/id/resep/5409392-ikan-pais-patin-dan-nila-simple-masakan-khas-banjar?invite_token=HxzQwAaXRVkwcXg265jvtizj&shared_at=1616285688 #CookpadCommunity_Kalsel #BamasakBaimbai #RasaBanua #CookpadIndonesia #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #RecookOfTheWeek

195. Ikan Nila Goreng Sambal Belimbing Tunjuk/Wuluh

195. Ikan Nila Goreng Sambal Belimbing Tunjuk/Wuluh

Waaah...pesta ikan goreng bareng teman kantor. Bawa ikan nila 3 kilo buat makan bareng, asek bangeeet. Makannya sama sambel belimbing tunjuk😍 Resepnya dibuat untuk 1 kg ikan yaa😊 #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Bontang

Asem Asem Ikan Nila

Asem Asem Ikan Nila

03 Agustus 2021 Bismillah....Resep ke- 557 Tadi pagi beli ikan nila diwarung sayur, sesampai nya dirumah, bingung juga mau dimasak apa ikan nila ini ????πŸ€” Buka cookpad, ketemu juga resepnya mba Ade @dapurade50 asem asem ikan. Cek isi kulkas dulu liat bahan lainnya ada apa gak, alhamdulillah.....semua ada 😊 Terima kasih resepnya mba Ade, saya modifikasi sedikit, menyesuaikan dengan bahan yang ada. πŸ™πŸ˜ Source : @dapurade50 #CookpadCommunity_KalTeng #CookpadCommunity_PalangkaRaya #CookpadCommunity_Borneo

-/+ 30 menit
Ikan Nila Goreng

Ikan Nila Goreng

Baru nyadar detik detik trakhir setor resep. Aduduuu saking sibuknya ampsyooong dah smpe lupaπŸ™€ Moga bs lulus mggu ini deh Menu sderhana lg yg penting cpt slsai msak cpt abis juga. Cpt krja lg πŸ˜…πŸ‘©β€πŸ³πŸ‘©β€πŸ’»πŸ§Ÿβ€β™€οΈ #PejuangGoldenApron3

Ikan Nila Bakar Bumbu Istimewa

Ikan Nila Bakar Bumbu Istimewa

Iseng bakar ikan tengah siang bolong

4 orang
1 jam
Nila Tim

Nila Tim

Karena minyak goreng masih mahal, jadi harus harus mengulik menu baru. Boleh di coba dan ini lebih sehat karna setidaknya mengurangi goreng mengoreng

1 orang
20 menit
Ikan Nila Acar Kuning

Ikan Nila Acar Kuning

Cara aman masak ikan biar bisa dimakan semua pasukan dirumah. Bumbunya nggak pedes, tapi sengaja dilengkapi dengan cabe rawit utuh biar bisa dikeletus klo pengen ada sensasi pedasnya. #PekanPosbar #MakananKhasJawaBarat

Nila Panggang Oven Bumbu Kuning

Nila Panggang Oven Bumbu Kuning

Mantep banget. Sampe lunak tulangnya, bumbunya pun meresap.

Asem2 nila

Asem2 nila

Masakan kesukaan anak bontot. Sampe yg masak aja bosen tp si anak gak ada bosennya.

1 org
30 mnt
247. Pepes Bakar Ikan Nila

247. Pepes Bakar Ikan Nila

Assalamua'alikum #PejuangGoldenApron2 dan #Cookpaders gimana kabarnya? Masih semangat semua khan? Tak terasa #WeekEndChallange tlah tiba.. Bikin apaa yaak di #SeptemberCeria πŸ€”πŸ€”πŸ€” CekiΒ² kulkas ada ikan nila 🀩🀩🀩 bumbuΒ² pun lengkaal baiklaah mari kita eksekusi jadi #PepesBakarIkanNila. Maemnya ditemenin #Tumiskangkung, pak bojo maemnya lahaaap pisaaan πŸ˜„πŸ˜„πŸ˜„ bahagia banget liatnya😘😘😘 Setelah berjibaku di dapur, liat yang maem lahapΒ² hati terasa bahagia πŸ₯°πŸ₯° Semoga resep ini juga bisa menginspirasi bunda-bunda lainnya😊😊 Ditunggu #Recooknya yaa moms πŸ™‚πŸ™‚πŸ™‚ Wassalam.. #PejuangGoldenApron2 #ApronEmas #PepesBakarIkanNila #ResepDapoerBudhe #CookpadCommunity_kudus #StayAtHome #MemasakAdalahAku #Cookpaders #MasakanDapoerBudhe #DapoerBudhe #WeekEndChallange #SeptemberCeria

3 porsi
60 menit
Ikan Nila Bakar

Ikan Nila Bakar

Recook @hestipratiw1 dengan sedikit perubahan

Ikan Pecak Nila

Ikan Pecak Nila

(767) Source : @cook_12159655 Ikan paling disukai seisi rumah. Mau dimasak apapun, tetap laris manisπŸ˜… Kali ini giliran ikan nila dipecak yuk #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Tangerang

Nila Nyat Nyat Khas Bali

Nila Nyat Nyat Khas Bali

Bismillah,.. Ahad 7 Maret 2021,.. Alhamdulilah,... posbar masakan khas Bali dari mba Nathasya's kitchen, bumbu halusnya saya blender halus, seharusnya blender kasar aja ya... Rasanya yummy banget... Makasih ya mba Nathasya's kitchen . . #GoToBali #CookpadCommunity_Palangkaraya #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalteng

Ikan Nila Tauco

Ikan Nila Tauco

Paling seneng kalo masak2 ditauco. Praktis, tinggal iris2, cemplang cemplung, jadi deh😁 #PejuangGoldenApron3 #week43