Web Analytics

Ikan nila bakar bumbu jahe

Dipos pada December 8, 2021

Ikan nila bakar bumbu jahe

Anda sedang mencari inspirasi resep Ikan nila bakar bumbu jahe yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Ikan nila bakar bumbu jahe yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Ikan nila bakar bumbu jahe, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Ikan nila bakar bumbu jahe enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Ikan nila bakar bumbu jahe adalah 4 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Ikan nila bakar bumbu jahe diperkirakan sekitar 1jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Ikan nila bakar bumbu jahe sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Ikan nila bakar bumbu jahe memakai 18 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kesukaaan keluarga kalo lagi kumpul dirumah karena beberapa ada yang diluar kota, banyak yang request ikan bakar tapi bumbunya beda gak kayak yang dijual di luar๐Ÿ™„๐Ÿ™„ niatnya sih ditambahin jahe biar ilang amisnya, tapi dirasa jadi tambah maknyus rasanya moms๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜, kuy kita esekusi sekarang๐Ÿ˜๐Ÿ˜

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Ikan nila bakar bumbu jahe:

  1. 4 ekor ikan nila (jenis ikan optional) bersihkan isi perutnya
  2. 1 buah jeruk nipis
  3. 1 siung bawang putih besar
  4. secukupnya Garam
  5. Penyedap(optional)
  6. 1 sdt merica bubuk
  7. Bahan marinasi
  8. 5 buah bawang merah
  9. 3 buah bawang putih
  10. 5 buah cabe rawit merah (kalo mau lebih pedes lagi bisa ditambah)
  11. 3 buah cabe keriting
  12. 1 ruas jari jahe
  13. 1 sdm merica
  14. 1 sdm gula putih (kalo pengen manis lg bisa dtambah)
  15. secukupnya Kecap
  16. secukupnya Penyedap
  17. Minyak goreng/mentega
  18. 3 sdm air

Langkah-langkah untuk membuat Ikan nila bakar bumbu jahe

1
Cuci bersih ikan nila yang sudah dibersihkan tambahkan perasan jeruk nipis
2
Haluskan (bawang putih, garam, lada, penyedap) kemudian balurkan ke ikan nila yang sudah diberi perasan jeruk nipis, diamkan kurang lebih 20-30menit
3
Goreng ikan sampe setengah matang(jangan terlalu kering karena nanti ada proses dibakar ya moms)
4
Haluskan semua bahan marinasi dan campur jadi satu, campur minyak goreng atau mentega supaya ketika dibakar ikan tidak menempel
5
Oleskan bumbu marinasi pada ikan yang sudah digoreng tadi kemudian dibakar(aku pake teflon) oleskan berulang hingga dirasa ikan sudah matang dan bumbu meresap sempurna
6
Ikan bakar jahe siap dihidangkann ๐Ÿ˜๐Ÿ˜

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Ikan Nila Asem Manis

Ikan Nila Asem Manis

Pilihan lauk buat anak2 yg tdk suka pedes tp suka manis, jadilah resep ini biar ga bosen dengan goreng garing yg sering saya hidangkan

Pangek Ikan Nila

Pangek Ikan Nila

Seberapa jauh luka membawamu pergi dan berkelana? Aku mengenal hidangan ini saat perjalanan ke Sumbar. Mendiami rumah petani kakao selama sepekan. Belajar hidup, menyelami nasib. Mama Ipah, sang petani tangguh sekaligus tuan rumah, memasak Pangek Ikan Nila sebagai ucapan selamat datang agar aku betah. Kutoleh ke arah samping, sosok bermata teduh menganggukkan kepala. Ia yakin aku bisa melawati tantangan hidup yang diberinya. Maka sejak pagi itu aku berjanji lebih rajin memasak. Agar bisa menyambut hadirnya dengan piring-piring penuh kerinduan dan hidangan nan lamak. Bebi, kalau kau baca ini, aku sudah tuntaskan janjiku untuk belajar memasak Pangek Ikan Nila yang senikmat buatan Mama Ipah di Solok, Sumatera Barat. Sehat-sehat kau di sana, lekaslah pulang karena aku sangat merindukanmu. Terima kasih atas kasih sayang Bebi untuk aku dan keluarga. #CoboyDolan #CoboyDolanNangSumbar #CoboyDolan_Sumbar #CoboyWani #Coboy_Cooksnap #CookpadCommunity_Surabaya #PekanCookSnap Source: Uni Aziza Rahmi @azizarahmi (dengan penyesuaian)

Pesmol Ikan Nila

Pesmol Ikan Nila

Lagi ada banyak ikan nila di kulkas...biasanya di panggang di oven, ini pengin di kasih kuah Ku pake resepnya mba @irmalilyasep... Enak pesmolnya...yuk cuz ini resepnya ya...

2 orang
1 jam
307. Sup Ikan Nila Ala Sushi Tei

307. Sup Ikan Nila Ala Sushi Tei

Source : Enno Lerian Dalam rangka ikut memeriahkan 9EBYAR HARCOOKNAS - Hari Cookpad Nasional 2020 pada tgl 12 Nov 2020 kemaren. Senang rasanya Cookpad mengundang 9 bintang tamu beserta resep-resep yg menarik... ๐Ÿฅฐ Saya ucapkan SELAMAT ULANG TAHUN COOKPAD YG KE- 9. Semoga semakin sukses terus, semakin menginspirasi dan tetap kemilau...๐Ÿ˜ Sempat nonton live IG #cookpad.id bersama Enno Lerian, jadi pengen nyobain sup nya ๐Ÿคค Kebetulan sekali, beberapa hari ini cuaca di Solo selalu mendung dan terasa Dingin... Ditambah baby boy's sedang nggak enak body.. menu ini cocok sekalii untuk menghangatkan tubuh... nah untuk gebyar harcooknas ini aku recook sup salmon versi sushi tei dari teteh Enno Lerian, rasanya gak amis kok, seger banget malahan... Nah didalam resep aku pakai : ๐Ÿ“ŒIkan nila untuk pengganti Salmon. ๐Ÿ“ŒJamur Tiram untuk pengganti jamur Shimeji. ๐Ÿ“Œdashi bisa di ganti kaldu jamur. ๐Ÿ“ŒPengggunaan miso dapat diganti dengan tauco, meskipun berbeda tetapi rasanya hampir mirip karena keduanya terbuat dari kedelai fermentasi. #pejuangGoldenApron3 #Harcooknas_ResepEnnoLerian #wongSoloMasak #cookpadCommunity_solo #HARCOOKNAS_ResepEnnoLerian #CookpadIndonesia #MasakItuSaya #GebyarHarcooknas #cookpadindonesia9thanniversary

1 bowl uk besar
45 menit
Ikan nila kecap

Ikan nila kecap

Ini alternatif lain jika sudah bosen di balado.. ๐Ÿ˜€

Sambal ikan nila

Sambal ikan nila

Kemarin ikan nila kita pesmol, sekarang kita masak sambal ya buibu. Caranya mudah dan praktis, gag perlu pake ulekan, blender ajah biar cepet ๐Ÿ˜ bumbunya juga gag banyak, semua sudah tersedia di dapur, yuuuk kita coba....

Nila bumbu kuning

Nila bumbu kuning

Simpel aja sih karena suami suka ikan,,,,

1 porsi
30 menit
Ikan Nila Gulai Santan

Ikan Nila Gulai Santan

Untuk Challenge Bareng Komunitas periode ini yaitu bersama Komunitas Sumatera Barat. Yaitu Olahan serba santan. Pasti nya aku senang dong, karena olahan santan aku sangat suka. Namun untuk resep kali ini, Awalnya nih resep saya mau buat ikan nila bakar, berhubung waktu saya mepet, mau berangkat kerja, mau buat pizza juga... Akhirnya terabaikan lah si ikanku ini, tak sampai tujuan dia... Ke pembakaran, tapi ini ikan walau gagal di bakar di makan langsung jadi lauk seperti ini udah sadap botol... Untuk temen temen semua yg mau cobain gak rugii ... Nih resep bisa di pakai kalau mau buat ikan bakar atau mau langsung dimakan tanpa bakar. #bamasakjosantan #CABEKU #Sekarraduhin #PejuangGoldenApron2 #CookpadCommunity_Bengkulu #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove

6 s.d 12 orang
20 menit
Pecak Ikan Nila

Pecak Ikan Nila

Akhirnya nyobain juga kuliner betawi yg satu ini,rasanya pedes,segar,asem cocok banget utk teman maksi moms,silahkan dicoba yaa๐Ÿค—๐Ÿ˜

4 porsi
Ikan nila bumbu rujak ala bunda Titi

Ikan nila bumbu rujak ala bunda Titi

Bingung ๐Ÿ˜• mau masak apa? Buka kulkas ad ikan nila ,dapat kemarin ayah dan ank 2ngubek sawah๐Ÿคญ๐Ÿคญ akhirnya terpikir untuk membuat masakan kesukaan embahnya...

10 orang
1jm
Ikan nila bumbu acar / bumbu kuning

Ikan nila bumbu acar / bumbu kuning

Pertama kali pindah ke Rembang di ajak ke rumah makan yg salah satu menu favoritnya suami adalah ikan nila bumbu acar Karena terasa ga asing di lidah akhirnya kembali kroscek bumbunya apa ke mama dan Minggu depannya eksekusi di dapur sendiri. Kata paksu ini rasanya juga mantap ๐Ÿ˜˜ #nilaacar #nilabumbukuning #ikannila

2 orang
45 menit
Nila bumbu bakar

Nila bumbu bakar

Pengen nila bakar cuman gamau ribet ngebakar ๐Ÿ˜‚ Soalnya buat bekel suami kerja.. Yaudaa d buat bumbu bakar gini aja udah mantep sekaleeee ๐Ÿ˜ Yuk d coba buat ntar makan siang..

2 porsi
45 menit
112.Pasmol ikan nila

112.Pasmol ikan nila

Sumber : ifani Devi

Nila bakar pedas manis

Nila bakar pedas manis

Source dari bun Susan Mellyani Kebetulan baru beli ikan nila, mau digoreng aja koq bosen dan lagi ngurangin konsumsi minyak. Iseng browsing di cookpad, kepincut sama resep beliau, cuss langsung recook #AudisiDutaRecook #herSQUAD #cookpadcommunity_borneo #aksidutarecook

4 orang
Nila Crispy Saus Asam Manis

Nila Crispy Saus Asam Manis

Kemarin dikasih nila hasil pancingan kakak ipar dari balong pinggir rumah. Kepikiran dibuat yg kriuk-kriuk. Jadilah... resep kali ini. Pakai ikan lain pun tetap enak sepertinya. Resep tuk #PejuangGoldenApron3 minggu ini.

1 orang
1 jam
Nila Pesmol

Nila Pesmol

3 porsi
Nila Balado Beureum

Nila Balado Beureum

Niat cari ikan tenggiri buat bkin pempek malah kehabisan, dapetnya nila. Yasudah Cabe tanjung dirumah juga stoknya lagi banyak, kebetulan mamah cookpad lagi ngadain event #JelajahResepKhasNusantara. Jadi, Dibalado ajah lah yah, khas masakan minangkabau ini jg cocok dilidah siapa aja.. Eksekusiiiii...! . #balado #nilabalado