Web Analytics

Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur

Dipos pada December 10, 2021

Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur

Anda sedang mencari inspirasi resep Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur adalah 4 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur memakai 11 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kebetulan di rumah ada ikan nila frozen yang baru datang. Jadi bisa masak pepes untuk meramaikan program#WeekendChallenge dan #BukanPepesanBiasa. Oiya, di kulkas juga ada belut yang sudah dikukus, berhubung anakku udah bosan, jadi sekalian dimasak ulang jadi pepes belut 😁. Jadi hari ini buat pepes belut dan pepes ikan nila. #PejuangGoldenApron3

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur:

  1. 2 ekor ikan nila
  2. 200 gram belut
  3. 300 gram jamur tiram
  4. 1 butir telur
  5. Bumbu halus:
  6. 4 butir bawang putih
  7. 2 ruas kunyit
  8. 1 sdt ketumbar
  9. 1/2 sdm garam
  10. 5 butir bawang merah iris
  11. Daun kemangi

Langkah-langkah untuk membuat Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur

1
Iris bawang merah kemudian digoreng hingga kecoklatan. Siapkan semua bahan-bahannya. Jamur tiram dicuci bersih, disuwir-suwir, kemudian diperas sampai kering.
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 1
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 1
2
Haluskakan bumbu halus kemudian campur dengan jamur, bawang merah goreng. Aduk sampai rata.
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 2
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 2
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 2
3
Tambahkan telur ayam, kemudian diaduk kembali sampai rata.
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 3
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 3
4
Letakan potongan belut di atas daun pisang, tutup dengan adonan jamur dan kemangi, kemudian lipat daunnya. Lakukan sampai belutnya habis.
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 4
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 4
5
Masukan ikan nila yang sudah di dalam baskon yang berisi jamur tiram.
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 5
6
Letakan ikan nila di atas daun pisang, kemudian tutupi dengan adonan jamur tiram dan daun kemangi.
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 6
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 6
7
Kukus pepes selama 30 menit. Setelah matang buka bungkus daun pisang.
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 7
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 7
8
Pepes ikan nila dan pepes belut siap dijadikan lauk.
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 8
Pepes Ikan Nila, Belut dan Jamur - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Resep Koloke Ikan Nila / Bumbu Asam Manis Ikan Nila

Resep Koloke Ikan Nila / Bumbu Asam Manis Ikan Nila

Sebenernya udah tau resep ini dari lama bgt tapi baru nyobain kali ini. Bener2 ikannya tuh gurihhh bgt, dilapisi sama saus asam manis aka koloke. Mantaaapp udah kek ikan2 di restoraann bunn. Yuk cus gak perlu bnyak njelasin lgi, kita langsung ke resepnya. Dijamin berhasil pakai resep ini πŸ€—πŸ€— Yg udah nyobain wajib tag saya ya hehee~ #CookpadCommunity_Tulungagung #CABEKU #IKANNILA #DiRumahAja #FestivalRamadhanCookpad #NgeksisDiCookpad #TiketMasukGoldenApron3 #BUMBUKOLOKE #PejuangGoldenApron3

6 porsi
45 menit
Pangek Ikan Nila khas Minang

Pangek Ikan Nila khas Minang

Waktu dapat undangan kelas masak online dari mamah Cookpad, seneng banget dong, karena ini baru pertama kali aku ikut. Dan resep yang dibagikan adalah masakan khas Sumatra. Walau sempat ragu apakah aku bisa menduplikasi masakan uni Ziza, dengan keterbatasan bahan, tetep berusaha menyelesaikan tugas pertama, membuat Pangek Ikan Nila khas Minang. Untuk daun kunyit, beruntung sekali pas ke pasar, ada bakul gorengan yang nanem kunyit di sebelah warungnya. Sambil membeli gorengan, aku izin minta sedikit dan Alhamdulillah orangnya baik jadi aq diizinkan ngambil. Lanjut cari asam kandis di penjual bumbu. Kebetulan penjualnya orang asli Padang jadi sekalian tanya apa di Malang ada yg jual daun ruku-ruku tp ternyata selama dia di Malang belum pernah menjumpai daun ruku2. Dan sayangnya lagi asam kandisnya pas habis dan dia belum dapat kiriman dari Sumatra. Dan disarankan aq pakai asam jawa saja. Kan jadi bingung karena uni Ziza mengatakan sepertinya engga cocok pakai asam jawa. Tapi daripada nggak ada ya sudahlah terpaksa pakai yg ada. Next time kalo beliau udah stok asam kandis pastilah akan aku beli karena setelah aq mencicip pangek ikan ini, aku ketagihan dengan rasanya. Enaak banget, rasanya pedas, asem dan nggak amis. Makasih uni Aziza Rahmi, resepnya top markotop πŸ‘πŸ‘πŸ‘ #MasakanSumateraUniZiza #BelajarBersamaCookpad #JelajahResep #JelajahResepKhasNusantara #CookpadCommunity_Malang

Juhu Kanas Lauk Nila

Juhu Kanas Lauk Nila

Minggu ini merupakan Posbar pertama untuk para Cookpaders Kalimantan Tengah, yang temanya adalah #Manjuhu yang artinya memasak sayuran berkuah. Pertama kali makan masakan khas Dayak ini, waktu pertama kali datang ke Kota Palangkaraya. Waktu itu kawan kami yang menjemput kami di bandara langsung mengajak kami untuk makan di salah satu rumah makan yang khusus menjual masakan khas Dayak. Awalnya saya merasa sedikit aneh melihat masakan ini, karena ini masakan sayur yang berkuah tapi dimasak dengan ikan tawar 😁, tapi pas icip... Wah... ternyata enak bangeettzz.. πŸ˜„ Untuk tantangan kali ini saya recook resep dari mba Elvira Yus, resep asli mba Elvira hanya menggunakan buah nenas, tapi di resep saya ini saya modifikasi sedikit dengan menambahkan sayur kacang panjang dan labu kuning 😊 #GA_TheNextLevel #Manjuhu #DutaRecookBorneo #DutaRecookPalangkaraya #CookpadCommunityBorneo #CookpadCommunityKALTENG #CookpadCommunity_Palangkaraya #Minggu_18

Steam Ikan Nila Segar

Steam Ikan Nila Segar

Jadi ceritanya udh bbrpa bulan jalanin program diet jadi puter otak buat masak yg minimalis digoreng...

1 porsi
1 jam
#29 Nila Kuah Santan Rempah

#29 Nila Kuah Santan Rempah

Ayo makan ikan ! 😊 #PejuangGoldenApron3

Nila jengkol balado

Nila jengkol balado

Saya dengan paksu itu pencinta jengkol dan petai πŸ˜…. Jadi kalo masak lauk apapun selalu ada jengkol atau petenya 🀀 #GA_TheNextLevel #cookpadcommunity_sumbar

Ikan nila saos pedas manis

Ikan nila saos pedas manis

Bismillah Udah lama nih ga update resep hehe Pada kangen gaa sama ummah Yukk lah eksekusi!!! ✨

4 orang
35 menit
Nila asam pedas

Nila asam pedas

3 orang
60 menit
"Pepes nila bakar"πŸ‘πŸ˜˜β€οΈ

"Pepes nila bakar"πŸ‘πŸ˜˜β€οΈ

#DutaRecookPontianak #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Borneo

3 ekor
1jam
Pepes Nila Kemangi Tomat

Pepes Nila Kemangi Tomat

Bnyak langkah yg gk k.foto😁 hp nya rebutan sama anakπŸ˜… perjuangan bngt dh klo ikutan challenge beginian, smbil jaga ank rebutan pula hpnya😁 #BukanPepesanBiasa #WeekendChallenge

Nasi Daun Jeruk with Nila Matah

Nasi Daun Jeruk with Nila Matah

Dari kemarin-kemarin yang sudah lama sekali kepengen makan ikan nila, akhirnya di bawain juga sama kang sayur, cus kita eksekusi pake nasi daun jeruk plus sambal matah, mirip-mirip ngikan nya kak Rachel Venya

4 orang
1 jam
Pecak Ikan Nila

Pecak Ikan Nila

Masakan khas betawi yang sudah jarang di dapat di rumah makan. Resep aslinya, tidak ada proses menumis atau menggoreng. Saya menggunakan ikan nila yang di panggang menggunakan happy call

2 orang
Ikan Nila Bumbu Acar Kuning

Ikan Nila Bumbu Acar Kuning

Mau bikin bumbu kuning, gak ada kemangi. Ya sudah lah seadanya di kulkas aja πŸ˜‚

Ikan nila bumbu acar

Ikan nila bumbu acar

Bosen ikan d goreng terus,kita coba di kasih bumbu acar biar rasanya beda ,gurih dan seger banget,lihatnya juga sudah seger apalagi makannya,yu d coba . #PejuangGoldenApron2.