Web Analytics

Pindang Ikan Nila

Dipos pada December 3, 2021

Pindang Ikan Nila

Anda sedang mencari inspirasi resep Pindang Ikan Nila yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Pindang Ikan Nila yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Pindang Ikan Nila, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Pindang Ikan Nila enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Pindang Ikan Nila adalah 3 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Pindang Ikan Nila diperkirakan sekitar 45 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Pindang Ikan Nila sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Pindang Ikan Nila memakai 22 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Pindang ikan selalu memberikan kesegaran dan selalu membuat kita berselera untuk menyantapnya πŸ˜‹πŸ˜‹ Kali ini saya membuat pindang dengan menggunakan ikan nila. Jenis ikan bisa memakai ikan apa saja. Kreasi pindang lainnya bisa cek di hestek #pindanglingga #pindanglingga #pindangnila #Cookpadcommunity_jakarta #Cookpadcommunity_banjarmasin

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Pindang Ikan Nila:

  1. 600 gram(3 ekor) ikan nila, @potong 2 bagian
  2. 2 sdt air asam dari 1 sdt asam jawa dilarutkan dlm 2 sdm air
  3. 1/2 sdt garam
  4. 1 liter air
  5. 1 lembar daun salam
  6. 2 btg sereh, memarkan
  7. 4 lembar daun jeruk, buang tulangnya, sobek2
  8. 2 cm laos, memarkan
  9. 3 buah tomat hijau, potong2
  10. 2 sdm kecap manis
  11. 2 sdm air asam dr 1 sdt asam jawa dilarutkan dlm 2 sdm air
  12. 5 buah cabe rawit merah
  13. 5 buah cabe rawit hijau
  14. secukupnya Garam, gula, merica
  15. 1 buah tomat, potong2 (boleh skip)
  16. 1 ikat kemangi, petiki daunnya (boleh skip)
  17. Bumbu halus yg disangrai :
  18. 6 buah bawang merah
  19. 4 siung bawang putih
  20. 2 cm kunyit
  21. 3 buah cabe merah besar
  22. 1 sdt terasi bakar

Langkah-langkah untuk membuat Pindang Ikan Nila

1
Siapkan bahan.Lumuri ikan dg air asam dg garam, diamkan 15 menit. Sangrai bahan bumbu halus
Pindang Ikan Nila - Step 1
Pindang Ikan Nila - Step 1
2
Untuk mengurangi rasa amis pd seafood atau pun bau tanah pada ikan air tawar, bisa dg cara menyeduh ikan pada air mendidih sebentar saja lalu langsung angkat
Pindang Ikan Nila - Step 2
Pindang Ikan Nila - Step 2
3
Siapkan pan berisi air. Langsung masukkan bumbu halus dan bumbu lainnya spt daun salam, sereh, daun jeruk dan laos, didihkan
Pindang Ikan Nila - Step 3
4
Tambahkan tomat hijau, aduk rata dan disihkan
Pindang Ikan Nila - Step 4
5
Masukkan nila,cabe rawit, kecap manis, air asam, garam, gula dan merica. Didihkan dg api kecil
Pindang Ikan Nila - Step 5
Pindang Ikan Nila - Step 5
6
Sesaat hendak diangkat, boleh tambahkan tomat merah dan kemangi, segera sajikan
Pindang Ikan Nila - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Nila Pedas Bumbu Merah

Nila Pedas Bumbu Merah

Halo Sobat Cookpad 😘 Nila bumbu merah ini sedap, bisa makan nasi banyak nih hehe. Resep aslinya memakai bumbu kuning, namun aku lebih condong ke bumbu merah karena memakai kunyit yg agak sedikit πŸ˜†. Cuzzlah yuk dicoba buat Nila pedasnya. Selamat mencoba dan happy cooking! 😍 Source: @niungniung https://cookpad.com/id/resep/2515669-gurame-pedaas-bumbu-kuning #WongKitoGalo_ArisanCooksnapNiungNiung #WongKitoGalo #CookpadCommunity_Palembang #cookpadindonesia #cookpad #cookpadcommunity #cookpadcommunity_id #CookpadCommunity_Sumbar

4 porsi
40 menit
Nila Goreng Panir Saus Kari

Nila Goreng Panir Saus Kari

Ini pertama kalinya ikut posbar grup WA CookpadCommunity_Yogyakarta. Temanya olahan ikan 🐟🐟, cariΒ² resep olahan ikan yg belum pernah dibuat, supaya anakΒ² dan paksu gak bosen. Dapatlah resep Nila Goreng Saus Kari ini, pagiΒ² beli bahannya dan yuks langsung aja beraksi... (dah kaya mau tampil aja... πŸ˜…πŸ˜…). Saya gak punya kuah kaldu jadi saya ganti dg air biasa dan utk bumbunya saya tambah kaldu bubuk (sebagai pengganti kuah kaldu) . Source : https://m.liputan6.com/citizen6/read/2237988/menu-maksi-nila-goreng-saus-kari?utm_source=Mobile&utm_medium=copylink&utm_campaign=copylink #PGA2_Pekan42 #PejuangGoldenApron2 #DiRumahAja #MasakItuSaya #IwakmuNengAtiku #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

3 porsi
+/- 45 menit
Pepecak nila khas sunda (ikan cobek) MUDAH

Pepecak nila khas sunda (ikan cobek) MUDAH

Ada kakak mau datang dari Palembang, pas sblm datang saya tanya nanti mau di masakin apa d sini,, pepecak jaer ceunah😁

4 porsi
Ikan nila bakar

Ikan nila bakar

Anak2 suka banget ikan air tawar, apalagi kl dibakar, mreka bakal rebutan buat ngebakar tu ikan xixi. Masak bareng anak anak tuh ada serunya sekaligus ada pusingnya, soale dapur pasti sdh mirip sisa2 pertempuran, acak2an... Pusying... Tp pas lihat mreka lahap menyantap masakan yg dibikin sama2 tuh bahagiaaa betul... Resep untuk 2 ekor ikan, kl saya didobelin krn bikin 1 kg ikan dan dgn bbrp tambahan bumbu. Source: Rahayu Sartika Br Sembiring #CookpadCommunity_Sumbar #Cookpad_Community #GACC_MenuBakaran #HappyNewYear2021 #SalamKompakSelalu

Nila Pedas Asam Manis

Nila Pedas Asam Manis

Edisi Asam manis pedas ikan nila kali ini tanpa paprika ya... Setelah lama nggak dimasakin asam manis... hemmm Waou Sungguh subhanallah banget. #Cookpadcommunity_Kalsel

Gulai ikan nila

Gulai ikan nila

Anak sulungku suka banget ikan nila di kuahin. Mau kuah yang pedas atau yang gurih. Biar semuanya bisa makan, kali ini saya buat gulai dengan tambahan cabai rawit utuh, disiapin buat yang suka pedass. Tidak bisa foto step2nya karena hp nya lg dipakai buat sekolah 😍.

Tim Ikan Nila

Tim Ikan Nila

Niatnya masak tim ikan Kakap sebab umumnya gitu (Kerapu juga kan, tapi mahal hehe). Karena kehabisn Kakap, ikan Nila juga bisa kok.. mayan gak usah goreng2, jadi lebih sehat.

6 porsi
Ikan Nila Panggang Dabu Dabu Iris

Ikan Nila Panggang Dabu Dabu Iris

Ikan nila panggang teflon dilengkapi dengan dabu dabu iris, segar banget makan pakai pelengkap seperti ini. #Cookpadcommunity_Pontianak #Cookpadcommunity_Kalbar

4 porsi
45 menit
Sate Ikan Nila

Sate Ikan Nila

Bisa jadi salah satu referensi tambahan dalam mengolah ikan nih, dijamin enak dan buat simpel bangetttπŸ’›

1 orang
20 menit
Nila goreng

Nila goreng

3 porsi
Pindang nila khas sunda

Pindang nila khas sunda

lupa ga difoto sedari awal, pas pulang tau2 udah sedikit jadi yang kefoto cuma beberapa ekor saja hehe

Bubur Ikan Nila Kuah Santan Kuning #Mpasi

Bubur Ikan Nila Kuah Santan Kuning #Mpasi

Sebelumnya Syra udah pernah mpasi pakai ikan nila, dan responnya bagus gak ada alergi. Kali ini si Papa mancing ikan, jadinya difillettin lagi sama si Papa. Kali ini Saya coba pakai santan dan kunyit sedikit, dan responya sama Lahap hap.. Kata DSA saya juga gpp kok pakai santan, malah jd BB booster, tapi tetap dilihat ya, respon dedeknya. Semoga sehat selalu :)

Nasi Daun Jeruk with Nila Matah

Nasi Daun Jeruk with Nila Matah

Dari kemarin-kemarin yang sudah lama sekali kepengen makan ikan nila, akhirnya di bawain juga sama kang sayur, cus kita eksekusi pake nasi daun jeruk plus sambal matah, mirip-mirip ngikan nya kak Rachel Venya

4 orang
1 jam
Ikan Nila Bakar

Ikan Nila Bakar

Resep asli langsung dibakar, karna aku mau dapet tekstur ikan yang kriuk jadi aku goreng sebentar setelah itu baru dibakar. Source: @netiyulias #RememberGenkPeda_NetiYuliasari #GenkPejuangDapur #CookpadCommunity_Jakarta

Nila Teriyaki

Nila Teriyaki

Dibalik kegalauan mamak ada kemevaahan tak sengajaπŸ˜‚

2 orang
20 menit
Ikan nila kuah santan

Ikan nila kuah santan

#PejuangGoldenApron3 #mingguke32

Ikan nila bakar

Ikan nila bakar

Udah lama banget ga posting resep πŸ˜†.. berbulan2 punya yg kerja karna lagi bangun rumah. Abis beres langsung hamil, maboknya lama jadi jarang masak.. Baru sekarang2 mulai masak lagi, maboknya udah ilang 😁 Udah beberapa kali bakar nila dengan resep ini, enaakkk.. Resepnya susan mellyani.. cuuss bikin juga πŸ’•